Cara Mempertahankan Keturunan Ayam Aduan – Umumnya kemampuan bertarung seekor ayam aduan didapat dari darah yang diturunkan oleh indukannya. Oleh karena itu snagat penting bagi para juragan untuk mempertahankan keturunan ayam aduan sehingga kualitasnya tetap terjaga. Adapun Cara Mengkawinkan Ayam Kesayangan Anda.
Dari laporan yang dikumpulkan oleh Agen Sabung Ayam Online, kami akan menjelaskan secara singkat tentang cara mempertahankan keturunan ayam aduan yang berhasil kami rangkum. Bagi para botoh yang berniat untuk terus memperpanjang garis keturunan ayam bangkok anda, beberapa cara di bawah ini sangat tepat untuk anda lakukan karena memang sudah terbukti.
Kenali Ayam Aduan
Biasanya keturunan ayam aduan unggulan memiliki beberapa ekor ayam aduan yang paling menonjol, sebaiknya anda menyilangkan ayam aduan hanya dari beberapa ekor ayam aduan yang paling berkualitas.
Kedua induk ayam harus dalam keadaan sehat dan lihat dari histori pertandingan sabung ayam yang telah mereka lakukan. Sehingga tidak hanya bergantung pada ilmu katuranggan ayam seperti jenis keturunan, sisik kaki, warna bulu dan lainnya.
Cara ini akan berguna untuk jangka panjang untuk mendapatkan gambaran ayam aduan mana yang paling memiliki potensi sebagai indukan penghasil anakan berkualitas juara.
Demi mempercepat proses penetasan sebaiknya gunakan inkubator agar lebih cepat mengevaluasi kualitas anakan ayam tersebut.
Pastikan hanya memiliki paling banyak dua garis keturunan dari dua indukan. Pusatkan perhatian anda untuk mengembangbiakkan ayam aduan yang berkualitas ini, guna mendapatkan keturunan yang berkualitas dengan lebih mudah.
Penyakit yang menyerang ayam dapat terjadi kapan saja dan hal ini tentu saja menghambat proses ternak. Sebaiknya siapkan paling tidak dua pacek dan babon dari indukan yang sama sebagai cadangan untuk meneruskan proses ternak tersebut.
Pakan dan perawatan terbaik adalah awal dari ayam aduan yang sehat dan berkualitas, sehingga mereka senantiasa menghasilkan keturunan yang berkualitas pula.
Jika anda sudah mendapatkan keturunan yang berkualitas, jangan silangkan indukan tersebut dengan ayam aduan lain, pastikan mereka dapat bersama terus. Umumnya, indukan berkualitas mampu menghasilkan keturunan terbaik selama lima tahun kedepan, tergantung dari usia mereka juga tentunya. Setiap anda menyilangkan indukan dengan pasangan baru, maka proses penilaian akan diulang dari awal.
Demikian ‘Cara Mempertahankan Keturunan Ayam Aduan’. Semoga bermanfaat dan terima kasih telah membaca. Simak juga Beberapa Jenis Mata Ayam Aduan dan Keunggulannya.